Dalam beberapa kebudayaan Moonstone dianggap sebagai batu mistik dan magis. Di India misalnya dipercaya sebagai batu suci, lambang kebijakasnaan dan kasih sayang. Ada juga yang menyebutnya sebagai batu ajaib dan batu mimpi, karena dipercaya, bahwa mereka yang mengenakan perhiasan batu biduri bulan saat tidur akan mengalami mimpi yang indah sepanjang malam.
Selasa, 16 Desember 2014
biduri bulan
Batu Biduri Bulan Sudah Populer Sejak Ratusan Tahun
Dalam beberapa kebudayaan Moonstone dianggap sebagai batu mistik dan magis. Di India misalnya dipercaya sebagai batu suci, lambang kebijakasnaan dan kasih sayang. Ada juga yang menyebutnya sebagai batu ajaib dan batu mimpi, karena dipercaya, bahwa mereka yang mengenakan perhiasan batu biduri bulan saat tidur akan mengalami mimpi yang indah sepanjang malam.
0 Response to "Batu Biduri Bulan Sudah Populer Sejak Ratusan Tahun"
Posting Komentar