Top Advertisement

Batu Kecubung

 Warna Warna Batu KecubungBatu Kecubung atau nama ilmiahnya Amethys terbentuk dari SiO2 , mempunyai tingkat kekerasarn 7 dalam skala Mohs, berat jenisnya sekitar 2,64 – 2,66 sedangkan indeks biasnya 1,544 – 1,553. Jenis Batu Kecubung ada banyak jenisnya, termasuk batu kecubung adalah batu permata yang sangat Indah, warnanya yang ungu sangatlah menawan bagi penggemarnya dan merupakan salah satu daya pemikat. sehingga tidak banyak orang yang jatuh hati pada jenis batu permata ini.batu Kecubung banyak ditemukan di kalimantan, karena tersedianya di alam ini sangat banyak maka batu permata kecubung tidaklah terlalu mahal, sehingga banyak masyarakat menjadikan alternatif batu kecubung ini sebagai pengganti dari batu mulia zamrud atau batu permata yang nilainya mahal.Cara Mengenali Batu Kecubung Yang Asli :Orang yang terbiasa dengan batu permata biasanya mengenali batu kecubung dari warnanya yang ungu kemudian dengan melihat serat-serat atau inklusinya untuk memastikan bahwa benar batu tersebut kecubung asli dan bukan batu kecubung palsu yang hasil polesan oknum oknum nakal penjual macam macam batu permata.Fariasi Inklusi Pada Kecubung :Tidak semua batu permata terlihat jelas inklusi-inklusinya, maka para gemologist dapat memastikan nama batu dengan sebuah alat untuk mengetahui sifat-sifat kimia maupun optic batu permata tersebut, ciri-cirinya mempunyai tingkat kekerasarn 7 dalam skala Mohs, berat jenisnya sekitar 2,64 – 2,66 sedangkan indeks biasnya 1,544 – 1,553. Kecubung termasuk dalam batu Quartz atau batu kinyang (kuarsa).Macam-macam Batu Kecubung :Amethys/kecubung (warna Ungu)Citrine : biasanya berwarna kuningRock Crystal : umumnya berwarna bening es

0 Response to "Batu Kecubung"

Posting Komentar